Sabtu, 19 November 2011

Program Kredit Motor


Program ini bertujuan mencatat data transaksi penjualan motor secara tunai/kredit beserta angsuran perbulannya, sehingga kita dapat memantau jumlah angsuran berdasarkan jangka waktu angsuran yang telah ditetapkan.

Program ini terdiri dari:
Input:
1. Data Kendaraan
Mencatat data-data kendaraan yang akan dijual
2. Data Pelanggan
Mencatat data pembeli/pelanggan
3. Harga Angsuran Kredit
Mencatat jumlah angsuran perkendaraan berdasarkan jangka waktu angsuran
4. Data Transaksi
Mencatat data penjualan kendaraan dan penentuan DP kendaraan dan jangka waktu angsuran
5. Detail Angsuran
Mencatat data pembayaran angsuran kredit pelanggan
Output:
1. Data Kendaraan : menampilkan seluruh data kendaraan
2. Data Pelanggan : menampilkan seluruh data pelanggan
3. Data Transaksi : menampilkan data seluruh jenis transaksi/tunai/kredit
4. Detail Angsuran : menampilakan data biaya angsuran perkendaraan
5. Angsuran Pelanggan : menampilakan history angsuran yang telah dibayarkan pelanggan

Dibuat dengan : Visual Basic 6
Disain Laporan : Crystal Report 7
Database : MS Access

Link download : Disini

Artikel Terkait

 
Design by ThemeShift | Bloggerized by Lasantha - Free Blogger Templates | Best Web Hosting